News

Siap Pesta Nikah, Pria Ini Langsung di Tahan Mapolda Jambi

Metro24, Jambi – Siap Pesta Nikah Harrits Hermawan langsung mendekam di penjara tahanan Mapolda Jambi karena kasus penipuan.

Berkas Laporan Polisi Nomor LP/B-241/XII/2021/SPKT-B Polda Jambi tanggal 29 Desember 2021 Pelapor atas nama Coryana.

Terkait dugaan tindak pidana Penipuan dan atau Penggelapan sebagaimana yang di maksud dalam Pasal 374 KUHPidana.

Atau Pasal 372 KUHPidana dengan Terlapor Harrits Ermawan, berkas di nyatakan lengkap dan P-21 Tahap 2 dan tersangka di tahan di Rutan Mapolda Jambi, Kamis 11/07/2024.

Melalui proses yang panjang oleh penyidik Subdit III Jatanras Polda Jambi, Coryana sang pelapor saat di temui awak media ini mengatakan :

” Terlebih dahulu saya mengucapkan banyak terima kasih kepada jajaran Polda Jambi karena melalui proses panjang akhir tersangka bisa di tahan Rutan Polda Jambi ” Ucapnya

Menurut Coryana ” sebenarnya terlapor sudah cukup lama jadi tersangka namum di era kapolda lama tersangka mengajukan penundaan penahanan melalui HMl.

Alasan masih kuliah dan pengajuan permintaan tersebut di kabulkan oleh Kapolda yang saat itu di jabat oleh Irjen Pol A Rachmad Wibowo ” Kata Coryana.

Lanjut Coryana ” Awalnya perusahaan CV Sawang Persada Konstruksi Direkturnya Harrits Ermawan hanya terima fee dan ada perjanjian di Notaris.

Baru Siap Pesta Nikah Harrits Ermawan Langsung Di tahan Karena Kasus Penipuan

Kemudian semua dana dari proyek tersebut di biayai oleh Coryana selaku wakil direktur dan bukti transfer fee satu juga sudah di terima sama Harrits Ermawan ” Pungkas Coryana

Berjalannya proyek sampai 51 % mereka merubah persentase bobot kerja jadi 39% tanpa sepengetahuan saya.

Di duga sudah niat tidak baik serta memang semuanya sudah di rencanakan akhirnya saya kerjakan sampai 50.3%.

Ternyata Harrits merubah nomor rekening bank, awalnya BRI milik Coryana dan juga persetujuan Harrits juga.

Beliau merubah ke bank 9 dengan alasan wanprestasi tapi sampai gugatan di pengadilan negeri dan pengadilan tinggi tidak terbukti.

Wanprestasi semua hanya akal-akalan Harrits akhirnya kasusnya berlanjut lah ” Kata Coryana.

Padahal Harrits itu Desember 2023 baru wisuda di Universitas Batang Hari (Unbari) Jambi, lalu beliau juga baru menikah.

Pernikahan berlangsung hari minggu lalu dengan seorang Selegram yang mempunyai pengikut 120.000.

Pesta itu juga mengundang Gubernur Jambi serta berswa foto, jadi ini tersangka mungkin dengan uang bisa atur segalanya.

Kami sebagai korban penipuan Harrits Ermawan akan ikutin sampai kasus ini bisa viral di medsos, Tutupnya.

Siap Pesta Nikah, Yucep Erlanda penyidik Dirkrimum Subdit lll Jatanras Polda Jambi membenarkan penahan tersebut kepada wartawan.

This post was published on 12/07/2024 11:10 am

Admin Metro24

Recent Posts

Polda Metro Jaya Gencarkan Patroli Skala Besar, Hadirkan Rasa Aman di Tengah Warga

Metro24, Jakarta - Polda Metro Jaya kembali melaksanakan patroli skala besar di wilayah hukumnya pada Minggu (25/10/2025) malam. Kegiatan ini…

2 jam ago

Waspada Penipuan Modus Beli Grup Facebook: Cara Licik Mereka Bajak Admin dan Kuasai Fanspage

Metro24, SURABAYA - Pemilik grup dan fanspage Facebook wajib ekstra waspada. Tren penipuan terbaru menargetkan pengelola komunitas online dengan tawaran…

2 jam ago

Kasatbinmas Polres Priok Hadiri Acara Hari Santri 2025 dan Pelantikan Pengurus MWC NU se-Jakarta Utara

Metro24, Jakarta - Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2025 dan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, Kepolisian Resor…

3 jam ago

Terindikasi Jadi Tempat Pemerasan dan Eksploitasi, PT Cahaya Ibu Berkarya Tampung Belasan Calon ART

Metro24, JAKARTA - PT Cahaya Ibu Berkarya, perusahaan penyalur tenaga kerja yang berlokasi di Jalan Sagu No.7, Jagakarsa, Jakarta Selatan,…

3 jam ago

Kapolres Metro Bekasi Cek Kesiapan Operasional Dapur SPPG Cibatu, Pastikan Standar Kesehatan dan Keamanan Pangan

Metro24, Bekasi - Kapolres Metro Bekasi KBP Mustofa, S.I.K., M.H. melakukan pengecekan kesiapan operasional Dapur SPPG Cibatu di wilayah Polsek…

6 jam ago

Aktivis Muda HMI Soroti Dugaan Ketidaktransparanan Proses Seleksi PAW di Kampung Pinang Sebatang

Metro24,Siak — Aktivis muda Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Adit, menyoroti dugaan ketidaktransparanan dalam proses seleksi tertulis Penggantian Antar Waktu (PAW)…

7 jam ago